Cara MemBack-up Template Blog

Temen-temen pasti pernah dong otak-atik template blog sobat, baik sekedar menambah widget, men-setting Blog supaya lebih SEO, atau hanya mengganti Template lama dengan yang baru.. Buat para Blogger pemula berikut saya bagikan cara mem backup template blog, buat para blogger senior mohon do’a restunya saja (hehe.. emangnya mo menikah)

  1. Login ke blogger/blogspot,
  2. Pilih Menu Layout/rancangan trus klik Edit HTML, coba sobat perhatikan bagian atas, disana akan terlihat tulisan Download Template Lengkap
clip_image002
klik Download Template lengkap dan save file tersebut (biasanya file dalam format xml.) anda juga bisa mengubah nama file XML tersebut, seperti menjadi : Coba 1.xml, dsb
kegunaan dari Backup template ini adalah, jika sewaktu kita otak-atik template ternyata template yang baru tidak sesuai dengan keinginan kita, kita tinggal upload lagi template lama dan wuzzz.. tampilan kembali seperti semula, hehehe..
Q   : Bagaimana sih cara meng Upload template lama kita??
A : mudah saja anda tinggal cari dimana anda meletakkan Backup template lama anda (biasanya ber akhiran .xml) lalu klik “unggah/upload”
Semoga bermanfaat Happy

Artikel ini berjudul Cara MemBack-up Template Blog, dengan url http://rofikdawami.blogspot.com/2011/04/cara-memback-up-template-blog.html
Klik di sini untuk melihat daftar isi blog ini.

Baca Juga Artikel Yang Ini

{ 1 komentar... Baca Semua / Tulis Komentar ! }

Anonim mengatakan...

Makaseh

Posting Komentar

Informasi yang tersedia di ini dikumpulkan dari berbagai sumber, anda bebas untuk berkomentar, mengkritik, kasih saran ataupun Nyepam.. tapi yang SOPAN ya....
Terimakasih.


Warning: Komentar yang mengandung Sara, Pornografi dan Berbau Iklan "Halal" untuk saya hapus